Teknik dan panduan membuat kutipan dengan citation dan daftar pustaka dengan bibliography
Teknik dan panduan
membuat kutipan dengan citation dan daftar pustaka dengan bibliography
A.Cara Membuat Kutipan &
Daftar Pustaka di Microsoft Word
Untuk
memudahkan anda dalam membuat,menempatkan,dan mengatur citation dan
bibliography terdapat sekumpulan tool atau alat yang dapat digunakan.
Langkah –langkah membuatnya:
Ø
Memilih style penulisan
citation & bibliography
Dalam penulisan citation & biblography, terdapat beberapa jenis
style,yang dapat anda gunakan untuk membuat kutipan dan daftar pustaka, pada
microsoft word 2010 terdapat 14 jenis style penulisan.
Ø
Cara menggunakan Insert
citation
Jika anda baru pertama kali membuat, kutipan pada sebuah document, pada
insert citation terdapat du tool atau alat yaitu:
“Add New Source”
“Add New Placeholder
Dan
jika anda sebelumnya sudah pernah membuat kutipan, akan muncul kutipan tersebut
di atas add new source.
B.Cara Membuat Daftar Pustaka
(Bibliography)
Sebelum
membuat daftar pustaka(bibliography), kita harus memiliki sumber (kutipan)
terlebih dahulu (minimal 1).
a)
Klik pada bagian halaman
dokumen untuk membuat daftar pustaka (bibliography).bila perlu gunakan section
break untuk membuatnya di section yang baru.
b)
Pada References tab,
dalam citation & bibliography group,klik bibliography.
c)
Klik pada bibliography
yang tersedia untuk menyisipkannya pada dokumen.
d)
Klik pada daftar pustaka
(bibliography) untuk memberi format yang diinginkan (mengubah tipe dan ukuran
font,warna dan sebagainya).
e)
Bila ada perubahan data,
klik pada daftar pustaka (bibliography)
f)
Klik update citation dan
bibligraphy
Komentar
Posting Komentar